Pemerintah Perlu Segera Evaluasi Program Biodiesel & Kinerja BPDP-KS

Jakarta, 11 September 2020. Kebijakan pemerintah dalam program biodiesel masih terkesan reaktif dan kurang memperhitungkan dampak kerugiannya terutama terhadap petani kelapa sawit. Baru-baru ini Menteri Koordinator Bidang Perekonomian berencana menaikkan pungutan ekspor CPO sebesar USD 5 tiap kenaikan USD 25 per tonnya.  Justru dalam masa pandemi dan ancaman resesi ekonomi, pemerintah seharusnya mengevaluasi program biodiesel […]

Data Privacy

Your privacy matters to us.

Login

Access the leading insights of clean energy transition and low-carbon development from Traction.