AJEL Batch 3 Graduates: Nurturing Critical Journalists from the Forefront of Energy and Environmental Crises

Jakarta, July 2025 – The Academy of Environmental and Energy Journalism (AJEL) , an initiative by the Alliance of Independent Journalists (AJI) Indonesia with the support of Traction Energy Asia , officially released its third batch through a graduation ceremony combined with an online public discussion. This three-year program, which has produced a total of […]
Kelulusan AJEL Angkatan 3: Melahirkan Jurnalis Kritis dari Garis Depan Krisis Energi dan Lingkungan

Jakarta, 26 Juli 2025 — Akademi Jurnalis Ekonomi dan Lingkungan (AJEL), sebuah inisiatif dari Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia dengan dukungan Traction Energy Asia, resmi melepas angkatan ketiganya melalui seremoni kelulusan yang dirangkaikan dengan diskusi publik secara daring. Program yang telah berlangsung selama tiga tahun dengan total alumni 53 jurnalis ini terus memperkuat kapasitas jurnalis […]
An Environmental Crisis Deepening Injustice: A Report from the Academy of Environmental-Economic Journalism II

Traction Energy Asia and Aliansi Jurnalis Indonesia (AJI) have taken a collaborative action by organizing Akademi Jurnalisme Ekonomi Lingkungan (AJEL). This book is a compilation of works from AJEL’s participants that has been participating for two months. We hope the quality reports from these participants will become input for relevant stakeholders. Including for the community […]
Panduan Meliput Isu Energi Terbarukan di Sektor Kelistrikan

Buku Panduan Meliput Isu Energi Terbarukan di Sektor Kelistrikan ini adalah salah satu ikhtiar Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia bekerja sama dengan Traction Energy Asia untuk mewujudkan dunia yang bersih dari energi kotor. Harapannya, buku ini dapat menuntun tidak hanya para alumni dan peserta baru AJEL, tetapi juga seluruh jurnalis yang membacanya. Sehingga para jurnalis […]
Coffee Farmers’ Agroforestry Practices in Maluku

The story of Maluku farmers who continue the ancestral practice of “dusun” or agroforestry without changing the condition of the existing forest.
Praktik Agroforestri Petani Kopi di Maluku

Cerita petani Maluku yang mempertahankan cara nenek moyang dalam menerapkan praktik “dusun” atau Agroforestri tanpa mengubah kondisi hutan yang sudah ada sebelumnya.
Kawasan Konservasi Mangrove di Langkat jadi Kebun Sawit, Ada Permainan Mafia Tanah?

Tutupan hutan mangrove di kawasan Suaka Margasatwa Karang Gading menyusut akibat peralihan fungsi lahan menjadi perkebunan sawit yang diduga ada permainan mafia tanah.
Part of Langkat Mangrove Conservation Area Converted to Palm Oil Plantation, Is There a Land Mafia Game?

Mangrove forest cover in the Karang Gading Wildlife Sanctuary area has shrunk due to the shift in land use to oil palm plantations, which is suspected to be a land mafia game.
Restorasi Terumbu Karang Ciptakan Surga Bawah Laut

Para nelayan menikmati jerih payah rehabilitasi terumbu karang. Tangkapan ikan melimpah dan kini menjadi salah satu tujuan wisata bawah laut yang menakjubkan.
Coral Reef Restoration Creates an Underwater Paradise

The fishers enjoy the hard work of coral reef rehabilitation. Fish catch is abundant and has now become one of the amazing underwater tourist destinations.